Skip to content
Narrow screen resolution Wide screen resolution Auto adjust screen size Increase font size Decrease font size Default font size blue color orange color green color Sign In

Matematika IPB

 
Data Skripsi
 
Judul : Hubungan Linear Antara Bilangan Fibonacci, Bilangan Lucas dan Golden Section di Himpunan Bilangan Real Taknegatif
Jenis : Skripsi
Penulis : Ati Khairiah Hasan
NRP : G05497039
Tanggal Lulus : 01 January 1970
Tanggal Seminar :
Tanggal Sidang :
Pembimbing : Dr. Sugi Guritman
Dra. Annis Diniati Raksanagara, M.Si.

Ringkasan : Leonardo of Pisa (Fibonacci), pada tahun 1202 menemukan barisan bilangan yang diperoleh dari bertambahnya jumlah pasangan kelinci tiap bulan. Kelinci tersebut diasumsikan hidup selamanya. Bilangan pada barisan tersebut empat abad kemudian oleh kepler dinyatakan dalam rumus rekursif berikut: F(0) = 0, F(1)=1, F(n+2)=F(n)+F(n+1), dengan n=0,1,2… Oleh Eduard Lucas, bilangan pada barisan tersebut diberi nama Bilangan Fibonacci. Kemudian Lucas menemukan barisan bilangan yang mirip dengan bilangan Fibonacci, yaitu: L(0) = 2, L(1) = 1, L(n+2)=L (n)+L(n+1), dengan n=0,1,2… Golden section adalah dua bilangan real yang didefenisikan sebagai berikut: (rumus) Lebih dari empat puluh persamaan yang menyatakan hubungan linear antara bilangan fibonacci, bilangan Lucas dan Golden section. Sebagian besar dapat di buktikan dengan prinsip induksi Matematika dan aljabar di himpunan bilangan real. Hal yang menarik bahwa (rumus) Persaman ini juga berlaku pada barisan bilangan lucas, dan dapat kita buktikan dengan menggunakan definisi barisan konvergen pada bilangan real.

Random Quotes

Tiada hiburan yang lebih murah daripada membaca

anonim