Skip to content
Narrow screen resolution Wide screen resolution Auto adjust screen size Increase font size Decrease font size Default font size blue color orange color green color Sign In

Matematika IPB

 
Data Skripsi
 
Judul : PENDUGAAN KOMPONEN PERIODIK FUNGSI INTENSITAS BERBENTUK FUNGSI PERIODIK KALI TREN FUNGSI PANGKAT PROSES POISSON NON-HOMOGEN
Jenis :
Penulis : Windiani Erliana
NRP : g54090029
Tanggal Lulus : 28 May 2013
Tanggal Seminar : 26 April 2013 08:30
Tanggal Sidang : 14 May 2013 15:00
Pembimbing : Prof. Dr. Ir. I Wayan Mangku, M.Sc.
Dr. Ir. Hadi Sumarno, MS.

Ringkasan : Pada karya ilmiah ini dibahas penyusunan penduga konsisten bagi komponen periodik fungsi intensitas yang berbentuk fungsi periodik kali tren fungsi pangkat pada suatu proses Poisson non-homogen dengan menggunakan fungsi kernel seragam. Diasumsikan bahwa periode dari komponen periodik tersebut diketahui. Penduga yang disusun bagi komponen periodik tersebut hanya menggunakan realisasi tunggal dari proses Poisson yang diamati pada inteval [0,n].

Random Quotes

Jika anda hanya berbuat baik kepada diri sendiri maka anda sebenarnya tidak pernah membuat kebaikan.

anonim