Skip to content
Narrow screen resolution Wide screen resolution Auto adjust screen size Increase font size Decrease font size Default font size blue color orange color green color Sign In

Matematika IPB

 
Data Skripsi
 
Judul : INVERSE EIGENVALUE PROBLEM UNTUK MATRIKS TRIDIAGONAL SIMETRIK
Jenis : Skripsi
Penulis : Nurfauziah
NRP : g54100070
Tanggal Lulus : 17 June 2015
Tanggal Seminar : 02 April 2015 10:00
Tanggal Sidang : 16 April 2015 09:00
Pembimbing : Dra. Nur Aliatiningtyas, MS.
Muhammad Ilyas, M.Si., M.Sc.

Ringkasan : Syarat perlu dan cukup untuk membentuk suatu matriks tridiagonal simetrik A yang berukuran n×n, dengan A_j merupakan submatriks utama dari A yang berukuran j×j, j=1,2,…,n dengan &#955;_1^((j)) dan &#955;_j^((j)) berturut-turut adalah nilai eigen minimal dan maksimal dari A_j adalah &#955;_1^((n))<&#955;_1^((n-1))<&#8943;<&#955;_1^((2))<&#955;_1^((1))<&#955;_2^((2))<&#8943;<&#955;_(n-1)^((n-1))<&#955;_n^((n)) inverse eigenvalue problem untuk matriks tridiagonal simetrik tersebut diuraikan dalam dua kasus khusus yaitu matriks tridiagonal simetrik tak negatif dan matriks tridiagonal simetrik dengan diagonal utama bernilai konstan. Dalam setiap kasus khusus tersebut masing-masing memeliki syarat perlu dan cukup yang dibahas dalam suatu Lema dan Teorema.

Random Quotes

Ada saat-saat dalam hidup ketika kamu sangat merindukan seseorang sehingga ingin hati menjemputnya dari alam mimpi dan memeluknya dalam alam nyata. Semoga kamu memimpikan orang seperti itu.

anonim