Skip to content
Narrow screen resolution Wide screen resolution Auto adjust screen size Increase font size Decrease font size Default font size blue color orange color green color Sign In

Matematika IPB

 
Data Skripsi
 
Judul : PENDUGAAN LIFE TABLE MULTIREGIONAL UNTUK EMPAT KATEGORI WILAYAH DI INDONESIA BERDASARKAN SENSUS PENDUDUK TAHUN 2010
Jenis : Skripsi
Penulis : Fiki Muhamad Yusuf
NRP : g54110059
Tanggal Lulus : 03 August 2018
Tanggal Seminar : 16 November 2016 14:00
Tanggal Sidang : 06 March 2017 13:00
Pembimbing : Dr. Ir. Hadi Sumarno, MS.
Drs. Ali Kusnanto, M.Si.

Ringkasan : Karya ilmiah ini membahas tentang penyusunan life table multiregional Indonesia yang dibagi dalam empat wilayah yaitu wilayah 1 (provinsi Jawa Barat), wilayah 2 (provinsi DKI Jakarta dan Jawa Tengah), wilayah 3 (provinsi Sumatera Utara, Jawa Timur, dan Banten), dan wilayah 4 (provinsi lainnya). Dalam penyusunan life table multiregional, dibutuhkan nilai mortalitas yang diperoleh dari perhitungan life table uniregional dan arus migrasi keluar yang nilainya diperoleh dengan menggunakan model arus migrasi Jawa Bali dan Luar Jawa Bali. Berdasarkan hasil analisis demografi uniregional maupun multiregional menunjukan penduduk di wilayah 2 (provinsi DKI Jakarta dan Jawa Tengah) memiliki angka harapan hidup tertinggi dibandingkan wilayah lainnya. Sehingga dalam hal fasilitas pendidikan, fasilitas ekonomi, dan fasilitas kesehatan secara rata-rata penduduk wilayah 2 (provinsi DKI Jakarta dan Jawa Tengah) lebih terjamin daripada penduduk wilayah lainnya.

Random Quotes

Rasa takut bukanlah untuk dinikmati, tetapi untuk dihadapi.

anonim