Skip to content
Narrow screen resolution Wide screen resolution Auto adjust screen size Increase font size Decrease font size Default font size blue color orange color green color Sign In

Matematika IPB

 
Data Skripsi
 
Judul : PENDEKATAN MEDIAN DARI SEBARAN POISSON DENGAN HUBUNGAN SEBARAN POISSON_GAMMA
Jenis : Skripsi
Penulis : Destya Kusuma Arifiani
NRP : G54062392
Tanggal Lulus : 31 March 2010
Tanggal Seminar :
Tanggal Sidang :
Pembimbing : Prof. Dr. Ir. I Wayan Mangku, M.Sc.
Dr. Ir. Retno Budiarti, MS.

Ringkasan : Kekurangan utama dari median adalah median tidak bisa dirumuskan dalam bentuk terdekat, meskipun sudah diketahui fungsi sebarannya. oleh karenanya dalam tugas akhir ini dibahas tentang bentuk ekspresi terdekat untuk media dari sebaran poisson dengan menggunakan hubungan sebaran poisson_gamma yaitu teknik dasar kemonotonan suatu barisan yang menyartakan kemungkinan ekor dari sebaran poisson dan teorema limit pusat (CLT). selanjutnya dibahas pula mengenai bentuk ekspresi terdekat bagi mean absolute deviation. hubungan median berasal dari kenyataan bahwa median dapat meminimumkan mean absolute deviation dari peubah acak poisson (N) dengan menempatkan median sebagai suatu trendesi sentral.

Random Quotes

Karektor seseorang lebih mudah disembunyikan daripada dikesani oleh orang lain.

anonim