Judul | : | PENENTUAN RUTE OPTIMAL PENDISTRIBUSIAN MINUMAN RINGAN MENGGUNAKAN METODE HEURISTIK |
Jenis | : | Skripsi |
Penulis | : | Rizky Novalia Sary |
NRP | : | g54060886 |
Tanggal Lulus | : | 22 January 2013 |
Tanggal Seminar | : | 13 November 2012 10:00 |
Tanggal Sidang | : | |
Pembimbing | : |
Dra. Farida Hanum, M.Si. Drs. Prapto Tri Supriyo, M.Kom. |
Ringkasan | : | Suatu perusahaan produksi memerlukan pendistribusian barang untuk menyalurkan barang produksinya. Pendistribusian yang dilakukan harus seefekti dan seefisien mungkin agar dapat meminimumkan biaya pendistribusian. Pada karya ilmiah ini akan dibahas masalah pendistribusian minuman ringan dengan menggunakan metode hiuristik. Metode heuristik merupakan metode yang dirancang untuk menyelesaikan suatu masalah dalam skala besar dan rumit dengan cara komputasi moderat agar menghasilkan solusi yang fisibel. Heuristik yang digunakan antara lain Nearest Neighbour Heuristic (NNH) dan Petal Heuristic (PH). |